Nah Disini saya akan menjelaskan secara singkat apa itu Encoder, Decoder, Multiplexer dan Demultiplexer...
1. Encoder adalah suatu alat elektronika yang berfungsi sebagai pengubah inputan bilangan berbasis
desimal (10) kedalam bilangan berbasis binary ( I/0).
2. Decoder adalah kebalikan atau lawan dari Encoder yaitu menerima bilangan berbasis binary
kemudian diubah kedalam basis desimal.
3. Multiplexer ( MUX ) adalah suatu alat atau komponen elektronika yang bisa memilih input
(masukkan) yang akan di teruskan ke bagian output (keluaran). MUX bisa disebut sebagai pemilih
data karna MUX mempunyai inputan banyak dan hanya mempunyai satu outputan, untuk
membedakan inputan mana yang dikirimkan MUX memiliki bit select yang berfungsi
memberikan informasi pada penerima data tersebut berasal dari jalur/channel yang benar. Tujuan
Utama MUX adalah untuk menghemat penggunaan jalur pengiriman.
4. Demultiplexer (DEMUX) atau kebalikan dari MUX yang memiliki beberapa outputan dan hayang
memiliki satu inputan, DEMUX adalah suatu alat atau komponen elektronika yang berfungsi
sebagai penerima atau pasangan dari MUX, tugas DEMUX adalah mengubah input dari 1 channel
menjadi beberapa jalur sesuai dengan informasi selection bit yang dikirimkan untuk kemudian
diteruskan ke channel 2 yang akan dituju.
Reference
http://anotherorion.com/pengertian-multiplexer-demultiplexer-decoder-dan-encoder/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar